PELATIHAN PEMBUATAN BUCKET BESERTA PEMASARANNYA DI YAYASAN MASJID CHENGHO
Abstract
Tujuan pelatihan ini untuk mengembangkan kreativitas anak-anak sejak dini. Banyak upaya yang dapat dilakukan salah satunya adalah memberikan pelatihan pembuatan bucket kepada anak-anak agar terampil dalam berkreasi. Dengan diadakannya pelatihan pembuatan bucket bunga dan snack dengan sasaran ana-anak yang berusia 7-10 tahun ini dapat dijadikan salah satu cara untuk meningkatkan kreativitas anak-anak dan sebagai pembelajaran mengenai berwirausaha. Bucket bunga dan snack ini dapat menjadi nilai ekonomis dan bermanfaat dengan sentuhan tangan. Kegiatan pelatihan pembuatan bucket ini dimulai dengan sosialisasi kepada anak-anak mengenai alat dan bahan pembuatan bucket. Kemudian, kegiatan selanjutnya adalah melakukan praktek pembuatan bucket bunga dan snack bersama anak-anak. Setelah selesai dibuat, kegiatan terakhir adalah sosialisasi mengenai pemasaran bucket bunga dan snack tersebut. Kegiatan ini dilaksanakan di Yayasan Masjid Chengho dengan melibatkan anak-anak sebagai peserta pelatihan. Melalui kegiatan pelatihan ini, anak-anak diharapkan dapat membentuk karakter dan kreativitasnya.
References
Azhari, T., & Rahmawati, S. (2020). Membuat Buket Bunga Dari Kain Flannel Dan Buket Snack (Pengabdian Masyarakat bagi Ibu-Ibu dan Remaja Putri Desa Blang Pulo). LENTERA (Jurnal: Sains, Teknologi, Ekonomi, Sosial Dan Budaya), 4(4).
Dahlan, A., Munir, A., & Salam, M. (2020). Peran Pemuda Startup Dalam Mendorong Ekonomi Daerah: Sebuah Penelitian Grounded Theory. Jurnal Ekonomi, 16(2), 110–245.
Hasanah, S. U., Sulha, S., Yuliananingsih, Y., Novianty, F., & Rianto, H. (2023). Meningkatkan Keterampilan Warga Negara (Civic Skill) Melalui Pelatihan Pembuatan Bucket Bunga Dan Snack. Prosiding Seminar Nasional Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat (SNPP), 2, 335–344.
Hotima, S. H. (2019). Sosialisasi Pemanfaatan Kerajinan Tangan Menggunakan Stik Es Krim. Majalah Ilmiah Pelita Ilmu, 2(2).
Liennt, M., Sihombing, R., & Mulyandi, M. R. (2023). Analisis Dalam Meningkatkan Strategi Penjualan Online Produk Styrofoam. ETNIK: Jurnal Ekonomi Dan Teknik, 2(3), 237–247.
Muktar, M. (2017). Peranan Guru Agama Islam Dalam Meningkatkan Minat Belajar Siswa Pada Bidang Studi Aqidah Akhlak Di MI Kelas V Dan VI Al Muniroh II Ujungpangkah Gresik. TASYRI’: Jurnal Tarbiyah-Syari’ah Islamiyah, 24(2), 46–53.
Ramadhan, I., & Warneri, W. (2023). Migrasi Kurikulum: Kurikulum 2013 Menuju Kurikulum Merdeka pada SMA Swasta Kapuas Pontianak. EDUKATIF: Jurnal Ilmu Pendidikan, 5(2), 741–750.
Ramadhan, I., Firmansyah, H., & Wiyono, H. (2022). Strategi Pelaksanaan Pembelajaran Tatap Muka Terbatas pada Era Pandemi Covid-19. Jurnal Basicedu, 6(4), 6042–6056.
Ramadhan, I. (2021). Penggunaan Metode Problem Based Learning dalam meningkatkan keaktifan belajar siswa pada kelas XI IPS 1. Cetta: Jurnal Ilmu Pendidikan, 4(3), 358–369. https://doi.org/10.37329/cetta.v4i3.1352
Ramadhan, I., Salim, I., & Supridi. (2018). Pengaruh Pendidikan Multikultural Dan Pendidikan Karakter Terhadap Sikap Toleransi Siswa Sma Pancasila Sungai Kakap. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Khatulistiwa, 7(2).
Rinandiyana, L. R., Badriatin, T., & Agustina, D. (2021). Pelatihan Kewirausahaan Dengan Bucket Snack Sebagai Alternatif Buah Tangan. Penerbit Qiara Media.
Rudyanto, H. E. (2016). Pengembangan kreativitas siswa sekolah dasar melalui pembelajaran matematika open-ended. Premiere Educandum: Jurnal Pendidikan Dasar Dan Pembelajaran, 3(02).
Ulmi, T. F., Studi, P., Sosiologi, P., Sosial, J. P. I., Keguruan, F., Ilmu, D. A. N., & Tanjungpura, U. (2021). Pemulung Di Tpas Batu Layang Pontianak Utara.
Wahyuningsih, R., Anggraini, P. N., Vebyanti, S. E., & Susanti, A. (2021). Pelatihan Pembuatan Bucket Bunga Dan Snack Untuk Meningkatkan Kreativitas Peserta Didik Di Jombang Jawa Timur. Indonesian Journal Of Community Service, 1(3), 523–531.
Copyright (c) 2023 Lisa Ranti Mardiyanti, Fera, Rizki Setiawan, Shofwan, Issrotien Nasroh, Alberta Febiastri, Leha Safitri, Tiya Sari, Rijal Fauzi, Imran, Iwan Ramadhan

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Penulis yang ingin memasukkan naskah untuk diterbitkan pada jurnal GANESHA: Jurnal Pengabdian Masyarakat menyetujui poin-poin di bawah ini.
- Manuskrip yang diserahkan belum diterbitkan sebelumnya baik secara online maupun cetak.
- Manuskrip yang dikirimkan harus mengandung novelty yang baik. Minimal kebaruan referensi adalah 80% dari total referensi yang digunakan.
- Topik manuskrip harus sesuai dengan fokus dan ruang lingkup Jurnal GANESHA: Jurnal Pengabdian Masyarakat
- Penulisan manuskrip telah disesuaikan dengan panduan penulisan yang ditentukan oleh Jurnal GANESHA: Jurnal Pengabdian Masyarakat
- Abstrak dan kata kunci disajikan dalam bahasa Indonesia dan bahasa Inggris dalam pengisian metadata penyerahan manuskrip.
- Referensi yang digunakan 75% harus berasal dari sumber primer (jurnal) dan 25% sumber sekunder (buku, majalah, koran, website, dll).