HUBUNGAN ANTARA KECEPATAN REAKSI, KELINCAHAN, DAN KESEIMBANGAN TERHADAP KEMAMPUAN MENGGIRING BOLA PADA SISWA SSB MARS MARGOYOSO KALINYAMATAN JEPARA TAHUN 2023

  • Agustanico Dwi Muryadi Universitas Tunas Pembangunan Surakarta (UTP)
Kata Kunci: Kecepatan Reaksi, Kelincahan, Keseimbangan, Kemampuan Menggiring Bola, Sepak Bola

Abstrak

Tujuan dari penelitian ini adalah: (1) Untuk mengetahui ada tidaknya hubungan antara kecepatan reaksi, kelincahan dan keseimbangan terhadap kemampuan menggiring bola pada siswa SSB Mars Margoyoso Kalinyamatan Jepara Tahun 2023, (2) untuk mengetahui kemampuan menggiring bola pada siswa SSB Mars Margoyoso Kalinyamatan Jepara Tahun 2023. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif dengan uji korelasi dengan teknik tes yang digunakan untuk mengukur pengaruh kecepatan reaksi, kelincahan, dan keseimbangan terhadap kemampuan menggiring bola pada siswa SSB Mars Margoyoso. Populasi yang digunakan adalah sebanyak 15 siswa. Hasil analisis menunjukkan: (1) tidak ada hubungan antara kecepatan reaksi dengan kemampuan menggiring bola pada siswa SSB Mars Margoyoso, dengan nilai rx1y = 0.189< r(0.05)(13) = 0.5140. (2) tidak ada hubungan antara kelincahan dengan kemampuan menggiring bola pada siswa SSB Mars Margoyoso, dengan nilai rx2y = 0.053<r(0.05)(13) =0.5140. (3) tidak ada hubungan antara keseimbangan dengan kemampuan menggiring bola pada siswa SSB Mars Margoyoso, dengan nilai rx3y = 0.213<r(0.05)(13)=0.5140. (4) tidak ada hubungan antara kecepatan reaksi, kelincahan, dan keseimbangan terhadap kemampuan menggiring bola pada siswa SSB Mars Margoyoso dengan nilai ry(x1.x2.x3) = 13.575 < r (0.05)(13) = 0.5140.

Referensi

Adil, A., & Hudain, M. (2018). Kontribusi Antara Daya Ledak Tungkai Dan Kecepatan Reaksi Kaki Dengan Kemampuan Lari 100 Meter Pada Siswa Smp Negeri I Sinjai Selatan Kabupaten Sinjai. SPORTIVE: Journal Of Physical Education, Sport and Recreation, 1(2), 51–58.

Agus, A. (2012). Olahraga Kebugaran Jasmani: Sebagai Suatu Pengantar. Sukabina.

Annisa, M. N., Dewi, D. A., & Furnamasari, Y. F. (2021). Peran Ekstrakurikuler dalam Meningkatkan Karakter Kewarganegaraan Siswa di Sekolah. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(3), 7286–7291.

Arikunto, S. (2010). prosedur penelitian, jakarta: Rineka Cipta. Syarifudin, Y.(2015). Kompetensi Menulis Kreatif. Bogor: Ghalia Indonesia.

Azizah, D. P. (2024). Asuhan Keperawatan Gerontik Pada Tn. I Dengan Teknik Latihan Jalan Tandem Untuk Keseimbangan Lansia Dengan Stroke Di Panti Sosial Tresna Werdha Sabai Nan Aluih Sicincin. Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Alifah Padang.

Dwijayanti, K., Ferbrianti, R., & Firdaus, M. (2020). Implementasi Inovasi Model-Model Permainan Melalui Aktivitas Fisik Dan Gerak Pada Anak Usia 7-12 Tahun Di Desa Tohudan. BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(4), 316–326.

Firmansyah, I., Rahayu, N. I., & Sultoni, K. (2018). Korelasi antara kepercayaan diri dengan keberhasilan tendangan penalti dalam permainan sepakbola. Jurnal Terapan Ilmu Keolahragaan, 3(2), 1–5.

Hardiyono, B., & Nurkadri. (2018). Efektifitas model latihan keseimbangan badgan dan model latihan keseimbangan konvensional terhadap hasil pemanjatan pada olahraga panjat dinding untuk pemanjat pemula. Jurnal Prestasi, 2(3), 34–38.

Irawan, A. Y., & Hariadi, I. (2019). Hubungan antara kecepatan dan kelincahan dengan keterampilan menggiring bola. Sport Science and Health, 1(3), 222–226.

Mardela, R. (2019). Pengaruh Latihan Kelincahan Terhadap Kemampuan Tendangan Sabit Atlet Pencak Silat Kuciang Putiah Harimau Campo. Jurnal Patriot, 1(1), 145–150.

Muryadi, A. D., Rahayu, T., Setijono, H., & Rahayu, S. (2021). Effect of Circuit Training and Fartlek Training on Cardiorespiratory Endurance Football School Athletes. 6th International Conference on Science, Education and Technology (ISET 2020), 467–471.

Nailufar, N., & Hartono, M. (2022). Manajemen Pembinaan Prestasi Klub Bola Voli Mitra Kencana Semarang Tahun 2021. Indonesian Journal for Physical Education and Sport, 3(1), 311–317.

Nosa, A. S. (2013). Survei tingkat kebugaran jasmani pada pemain persatuan sepakbola Indonesia Lumajang. Jurnal Prestasi Olahraga, 1(1), 1–8.

Pranoto, F. (2022). Pengaruh Latihan Slalom Dribble Dan Dribble Sirkuit Terhadap Kecepatan Menggiring Bola Pada Siswa Ektrakulikuler Sepak Bola Man 1 Lampung Barat. Jurnal KeolahragaanE, 1(2), 43–51.

Prima, P., & Kartiko, D. C. (2021). Survei Kondisi Fisik Atlet Pada Berbagai Cabang Olahraga. Jurnal Pendidikan Olahraga Dan Kesehatan, 9(1), 161–170.

Rahmad, H. A. (2016). Pengaruh Penerapan Daya Tahan Kardiovaskuler (Vo2max) Dalam Permainan Sepakbola Ps Bina Utama. Jurnal Curricula, 1(2).

Ridwan, M. (2020). Kondisi Fisik Pemain Sekolah Sepakbola (SSB) Kota Padang. Jurnal Performa Olahraga, 5(1), 92–100.

Ridwan, M., & Irawan, R. (2018). Validitas Dan Reliabilitas Tes Kondisi Fisik Atlet Sekolah Sepakbola (Ssb) Kota Padang “Battery Test Of Physical Conditioning.” Jurnal Performa Olahraga, 3(02), 90.

Salsabila, P. H., Achmad, I. Z., & Gani, R. A. (2023). Keterampilan bermain bola voli pada peserta seleksi pekan olahraga pelajar daerah. Jurnal Porkes, 6(2), 429–445.

Santika, I. G. P. N. A., & Subekti, M. (2020). Korelasi Kecepatan Lari dan Kekuatan Otot Tungkai Terhadap Kelincahan Siswa. Jurnal Adiraga, 6(2), 1–9.

Shilviana, K., & Hamami, T. (2020). Pengembangan Kegiatan Kokurikuler dan Ekstrakurikuler. Palapa, 8(1), 159–177.

Siregar, A. S., & Yani, A. (2023). Kontribusi Kelincahan dan Kelenturan Tubuh Terhadap Keterampilan Menggiring Bola Futsal Pada Siswa Ekstrakurikuler SMK Taruna Satria Kota Pekanbaru. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran (JRPP), 6(3), 782–792.

Sugiyono. (2003). Metode Penelitian Pendekatan Kuantitatif Kualitatif. 37–52.

Sugiyono, D. (2013). Metode penelitian pendidikan pendekatan kuantitatif, kualitatif dan R&D.

Weda, W. (2021). Peran Kondisi Fisik dalam Sepakbola. Jurnal Pendidikan Kesehatan Rekreasi, 7(1), 186–192.

Yusril, A. M. (2022). Pengaruh Latihan Model Rondo Terhadap Akurasi Ground Passing Club Sepakbola Sma Negeri 2 Wajo. Bajra: Jurnal Keolahragaan, 1(2), 43–51.

Diterbitkan
2024-07-16
How to Cite
Dwi Muryadi, A. (2024). HUBUNGAN ANTARA KECEPATAN REAKSI, KELINCAHAN, DAN KESEIMBANGAN TERHADAP KEMAMPUAN MENGGIRING BOLA PADA SISWA SSB MARS MARGOYOSO KALINYAMATAN JEPARA TAHUN 2023. JURNAL ILMIAH PENJAS (Penelitian, Pendidikan Dan Pengajaran), 10(2), 402-412. https://doi.org/10.36728/jip.v10i2.4187